Kamis, 18 September 2014

Sistem Pengisian Dan Stater




Gambar 1.1. Rangkaian Sitem Pengisian

Sistem Pengisian

Sistem pengisian merupakan sistem yang berfungsi untuk menyediakan arus listrik yang nantinya dimanfaatkan oleh komponen kelistrikan pada kendaraan tersebut dan sekaligus mengisi ulang arus pada accu, karena seperti yang kita ketahui aki pada mobil berfungsi untuk mensuplai kebutuhan listrik dalam jumlah yang cukup besar pada bagian–bagian kelistrikan.Akan tetapi, kapasitas acuu terbatas dan tidak mampu memberikan semua tenaga yang diperlukan secara terus menerus oleh mobil. 


Komponen Sistem Pengisian


Sistem pengisian memiliki beberapa komponen utama, antara lain: Kunci Kontak,Baterai, Lampu CHG, Alternator,Regulator